Perpustakaan Sekolah Pascasarjana UNJ
Universitas Negeri Jakarta

Pengaruh Work Ethicts, Communication, Emotional Intelligence terhadap Nurse Productivity Dimediasi oleh Job Satisfacton pada Rumah Sakit Angkatan Darat Gatot Soebtoro

No image available for this title
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan produktivitas perawat di RSPAD
Gatot Subroto, dengan menganalisis pengaruh work ethics, communication,
emotional intelligence terhadap nurse productivity melalui mediasi job
satisfaction.. Hal ini dikarenakan adanya permasalahan terkait waktu tunggu pasien
yang tinggi, sehingga produktivitasnya dinilai rendah. Sampel dalam peneltian ini
adalah Perawat RSPAD Gatot Subroto sebanyak 220 orang dari populasi sebanyak
487 orang dengan tehnik random sampling. Metode analisis yang digunakan dalam
penelitian ini adalah Structural Equation Modeling (SEM) dengan alat bantu
SmartPLS. Temuan penelitian menunjukkan bahwa work ethics, communication,
emotional intelligence, dan job satisfaction. berpengaruh signifikan terhadap nurse
productivity. Emotional intelligence memiliki pengaruh yang paling tinggi terhadap
productifity, baik secara langsung maupun melalui job satisfaction..
Kata Kunci: Nurse Productivity, Job Satisfaction., Work Ethics,
Communication, Emotional Intelligence
Availability
D1502IM/ds D1502Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable
Detail Information
Series Title

-

Call Number

IM/ds D1502

Publisher

Prodi Doktor Ilmu Manajemen Pascasarjana UNJ : Sekolah Pascasarjana UNJ.,

Collation

xx, 153 hlm. :ilus ;29,5 cm

Language

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Classification

IM/ds

Detail Information
Content Type

-

Media Type

-

Carrier Type

-

Edition

Cet.1

Subject(s)

-

Specific Detail Info

-

Statement of Responsibility
No other version available

Select Language

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.