Perpustakaan Sekolah Pascasarjana UNJ
Universitas Negeri Jakarta

Manajemen Guru Sekolah Islam Terpadu: Studi kasus di SDIT Iqra 1 Kota Bengkulu/Sukirdi

No image available for this title
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis manajemen guru di Sekolah Islam
Terpadu (SIT). Dimulai dari perencanaan guru, rekrutmen guru, seleksi dan
penempatan guru, pelatihan dan pengembangan guru, dan evaluasi kinerja guru.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan dengan metode studi kasus. Data
dikumpulkan dengan cara observasi, dokumen, dan wawancara. informannya yaitu:
kepala sekolah, wakil-wakil kepala sekolah, guru senior, dan unsur yayasan. Analisis
data dilakukan menggunakan teknik analisis interaktif dengan tahapan yaitu: penyajian
data, reduksi data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menemukan keunikan
manajemen guru SDIT Iqra 1 Kota Bengkulu yang menerapkan pendidikan secara
umum dan pendidikan agama. Manajemen guru SDIT Iqra 1 Kota Bengkulu unik
karena mampu menggabungkan konsep manajemen modern dengan agama islam
sekaligus sebagai ruh nilai dalam tiap aktivitasnya. Manajemen guru demikian
menghasilkan guru yang disiplin, komitmen, rapih, kreatif, dan loyal. Selain itu, SDIT
Iqra 1 Kota Bengkulu menjadi rujukan bagi banyak sekolah dalam hal manajemen
guru.
Kata Kunci: perencanaan, rekrutmen, seleksi dan penempatan, pelatihan dan
pengembangan, dan evaluasi
Availability
2025000062sukMP/sin SUK 2020Perpustakaan Pascasarjana UNJAvailable
Detail Information
Series Title

-

Call Number

MP/sin SUK 2020

Publisher

Prodi Doktor Manajemen Pendidikan Pascasarjana UNJ : Pascasarjana UNJ.,

Collation

39 hlm. :ilus ;21 cm

Language

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Classification

MP/sin

Detail Information
Content Type

-

Media Type

-

Carrier Type

-

Edition

Cetakan Ke- 1

Subject(s)

-

Specific Detail Info

-

Statement of Responsibility
No other version available

Select Language

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.